Pemilihan Change Ambassador tahun 2024 - News - BPS-Statistics Indonesia Sragen Regency

Sebagai upaya meningkatkan kualitas data dan pelayanan kami kepada Anda mohon mengisi Survei Kebutuhan Data (SKD) melalui link : http://s.bps.go.id/SKD_2024_sragen

Layanan Online Data BPS silakan melalui e-mail : bps3314@bps.go.id dan Whatsapp (chat only) : 085179983314

Pengaduan Layanan disini

Pemilihan Change Ambassador tahun 2024

Pemilihan Change Ambassador tahun 2024

January 17, 2024 | Other Activities


Halo #SahabatStatistik , BPS Kabupaten Sragen menyelenggarakan pemilihan Change Ambassador tahun 2024 dengan tiga kandidat Change Ambassador terpilih hasil voting, yaitu:
1. Richa Andi Susanto, SST
2. Oni Prasetyo Utomo, SST, M.SE
3. Joko Supriyanto, SST.

Ketiga kandidat secara bergantian mempresentasikan rencana aksi implementasi nilai BerAkhlak pada Selasa (9/1) di aula BPS Kabupaten Sragen, yang dihadiri oleh Kepala dan seluruh pegawai BPS Kabupaten Sragen.

Pemilihan Change Ambassador dilakukan dengan voting oleh seluruh pegawai.

Selamat kepada Sdr.Oni Prasetyo Utomo, SST, M.SE yang terpilih menjadi Change Ambassador BPS Kabupaten Sragen tahun 2024.

Dengan terpilihnya Change Ambassador tahun 2024 ini, diharapkan akan membawa dampak positif bagi kemajuan BPS Kabupaten Sragen dalam mengimplementasikan nilai-nilai BerAkhlak serta meningkatkan pelaksanaan program Reformasi Birokrasi.

#bpskabsragen
#bpsrovjateng
#bps
#changembassador
#CAN
#reformasibirokrasi
#statistik
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Kabupaten Sragen (Statistics of Sragen Regency)Jl. Letjen Suprapto 48 Sragen Jawa Tengah.Telp. (0271) 891151. Email (0271) 894266. Email : bps3314@bps.go.id

logo_footer

Manual

ToU

Links

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia